CFX Logo
Berita

CFX Dorong Penerapan Single ID di Industri Kripto Nasional

Oleh CFX|20 Januari 2025
CFX Dorong Penerapan Single ID di Industri Kripto Nasional

Bursa kripto PT Central Finansial X (CFX) Indonesia tengah mendorong penerapan sistem Single Investor Identification (Single ID) atau nomor identitas tunggal untuk menekan potensi data ganda di industri kripto nasional. Upaya ini bertujuan meningkatkan akurasi data pengguna dan mendukung pengelolaan ekosistem kripto yang lebih transparan dan efisien.

Jumlah investor kripto di dalam negeri mencapai 22,11 juta per November 2024. Namun dari jumlah tersebut masih terdapat potensi overlapping, mengingat setiap pedagang aset keuangan digital memiliki platform dan sistem sendiri-sendiri. CFX mendorong implementasi single ID. Jika nanti sudah terealisasi, (single ID) akan meminimalisir overlapping.

Baca di Sini

Sumber: Investortrust